Monday, March 25, 2019

Coaching 101 - The AHA Moment


Apa kabar?

Teman-teman, hal yang saya suka, dan mungkin yang membedakan metode coaching dengan mode lainnya, adalah penekanan untuk menciptakan AHA moment di diri coachee. Saking pentingnya AHA moment ini, Kompetensi Inti dari ICF menstandarisasikannya sebagai kemampuan yang musti dimiliki oleh seorang Coach profesional yang berbasiskan ICF.

Mengapa ICF memandang hal ini penting? Karena AHA moment merupakan bentuk motivasi internal yang akan mendorong coachee untuk melakukan perubahan dan tindakan baru. Bagaimana jadinya bila Anda sebagai leader memiliki kemampuan ini kepada team Anda? Tentu hasilnya akan dahsyat ya.

Penasaran untuk baca kelanjutannya..?

=================

Mau tahu lanjutan tips Coaching 101 yang dipandu langsung oleh M. Adithia Amidjaya, PCC, seorang Professional Certified Coach? Yuk belajar coaching di whatsapp KULWA COACHING 101 di:


#coaching #coachingskill #coach #professionalcoach #leadership #leader

No comments: